Cara Membuat Diagram Flow Data DFD

Jumat, Desember 07, 2012
Mungkin dari Sekian Banyak anak Kampus masih agak sulit ya untuk Membuat yang Namanya DFD,,
padahal sebenernya Membuat DFD itu cukup Mudah Kok..



Pertama Kalian Siapkan dulu Aplikasi Microsoft Visio Professional 2007 (atau Visio 2010) Juga Boleh.
Kerana Kalo Pake Word Mah bikin DFD itu jadi Berantakan (kayak wajah kamu), :D
hahahaha

Kemudian Temen2 Semua Coba Simak Contoh Prosedur Berikut Ini

* * *

3.3 Prosedur Sistem Berjalan

     Pada prosedur sistem berjalan ini, bagian gudang mengecek persediaan barang material apabila habis atau kosong, maka bagian gudang menyerahkan form permintaan material ke bagian material. Maka untuk lebih jelasnya, prosedur sistem berjalan adalah sebagai berikut:

      a. Prosedur Permintaan Material
          Bagian gudang menyerahkan Form Permintaan Material (FPM) ke bagian pembelian. Kemudian bagian pembelian membuat purchase order (PO) sesuai data yang ada pada form permintaan material. Setelah PO dibuat, kemudian diserahkan kepada Supplier. Sedangkan copy PO disimpan ke arsip PO. Form permintaan yang telah diterima kemudian disimpan ke arsip Permintaan Material (PM).


Maka Pada Saat di Buat DFD, Maka Akan Tampak Seperti Gambar di Bawah Ini :




















      b. Prosedur Penerimaan Barang
          Berdasarkan Purchase Order (PO) yang diterima dari bagian pembelian, supplier mengirimkan barang sesauai dengan pesanan disertai Invoice dan Surat Jalan. Kemudian Invoice yang di terima disimpan ke arsip Invoice, sedangkaan Surat Jalan disimpan ke Arsip SJ. Setelah barang diterima, bagian pemeblian membuat surat tanda terima barang yang kemudian diserahkan ke supplier.


Lalu Temen2 Semua Tambahkan Alur  DFF Berikut ini di Bawahnya proses 1.0
 Sehingga Alurnya Menjadi Seperti Ini :






























* * *

Nah Untuk melihat Mana yang Dokumen Keluaran dan mana yang Masukan, Sahabat Semua bisa Melihatnya dari Prosedurnya...
ketika Bagian Gudang menyerahkan Formulir Permintaan Material (FPM) Ke
Bagian Pembelian (Proses 1.0), Maka itu adalah Bentuk Dokumen Masukan.
Untuk Dokumen Keluaran, temen2 Bisa Melihat pada Proses 2.0, dimana si Bagian Pembelian (Proses 2.0)
Membuat Purchase Order (PO) dan Menyerahkannya ke Suplier.

Pada Proses (yang Berbentuk Bulat) itu di Isi dengan Internal Entity,
Internal Entity adalah Bagian Pihak dalam yang Paling Banyak Bertugas dan Memiliki Kegiatan Untuk Membuat dokumen ataupun Menyimpan Dokumen.

Sedangkan yang berbentuk Kotak atau persegi Panjang Sedikit, itu adalah External Entity, yaitu Bagian-bagian atau Pihak yang terlibat dalam penyerahan dokumen Masukan maupun menerima dokumen Keluaran.

Untuk yang Berbentuk Persegi Panjang yang terbuka, itu adalah Arsip, Fungsi Arsip adalah Sebagai Wadah Penyimpanan atau Bisa di sebut Juga Data Store..

* * *


Sekian dulu Penjelasan Diagram Flow Data Menurut Saya, dan Bila temen2 Semua masih belum mengerti ataupun Kurang Paham, Silahkan Titipkan Komentar kalian ya...

Mohon Untuk Berkomentar Bijak dan Baik :-)


Created By : Ak Harist Part II

13 komentar:

  1. diagram context nya mana????

    BalasHapus
  2. membuat diagram konteks itu lebih mudah sobat, makanya tidak saya posting...

    dan itu pun konteks adalah diagram dasar, mungkin hampir setiap siswa sudah mengerti tentang diagram nol, karna lebih mudah dari diagram nol, maka yg saya jabarkan disini adalah diagram nol nya sobat ^_^

    BalasHapus
  3. maaf, saya ralat, maksudnya hampir setiap mahasiswa sudah mengerti tentang diagram konteks,, makanya yg saya jabarkan disini adalah diagram nol karna biasanya diagrAM Nol agak sulit untuk di mengerti banyak orang daripada diagram konteks..
    kalo kita udah ngerti pembuatan diagram nol, baru deh tinggal lanjutin ke diagram detail proses..

    BalasHapus
  4. terimakasih atas infonya jgn lupa mampir disini motogp.unsri.ac.id

    BalasHapus
  5. @Rafikaria Bintara Sakti : Oke Sama2. Semoga Bermanfaat.

    BalasHapus
  6. @reinhard : diagram detailnya bikin sendiri atuh gan,, :D
    mudah kok. tinggal melanjutkan & memperjelas langkah2 diagram NOL .

    BalasHapus
  7. kalo membuat diagram flow data tentang expedisi kira2 apa yg harus di tentukan terlebih dahulu agar bisa membuat DFDnya

    BalasHapus
  8. @blue flame : setiap aktifitas yg berhubungan dengan dokument atau file,, itu bisa kok di gambarkan dalam bentuk DFD.. ^_^
    yaa sudah pasti di tentukan terlebih dahulu alur-alurnya..

    @faisal abdillah : good (y) . . ! semoga membantu anda dan pengunjung setia ayticopast :)

    BalasHapus
  9. gan musiknya minta dong,,,,,,

    BalasHapus
  10. @Muhammad Romadhon : Wahhh maaf musiknya gak bisa saya share karna privasi., :D heheh

    BalasHapus
  11. Para Master DFD sama ERD..ane minta tolong sama master-master sekalian buatin ane DFD sama ERD yang benernya gimana.soalnya ane lagi nyusun skripsi buat website tentang pengenalan spesifikasi tablet pc tapi lagi berhenti/stak di DFD sama ERD karna ane ga ngerti. kalo ada yang bersedia bantu buatin DFD sama ERD sampe disetujui sama dosen pembimbing ane nati ane kasih link website nya dan ada imbalannya gan sebagai tanda terimakasih ane...
    Mohon Bantuannya..

    BalasHapus

Terima Kasih telah melihat dan membaca artikel di atas.
Jika ada yang kurang dimengerti, silahkan tinggalkan komentar anda dengan bahasa yang baik dan bijak. bukan SARA, SPAM, SAMPAH, dan berbau PORNOGRAFI..

Anda Juga dapat memberikan kritik dan saran kepada blog ini demi terciptanya kemajuan dan perkembangan blog ini

Semoga Bermanfaat.

Arsip Blog

Kunjungan Negara

Free counters!

Teman